iTapuih.com - Cari Tahu Perbedaan Every Day and All Day. Kita sering mendengar kata 'all day' dan 'every day' yang digunakan dalam percakapan bahasa Inggris sehari-hari. Berikut ini penjelasan mengenai perbedaannya serta penggunaannya dalam kalimat.
Penggunaan kata “all day”
Kata-kata 'all day' bila kita terjemahkan dalam bahasa Indonesia maka artinya adalah 'sepanjang hari (dari pagi sampai malam).
I studied all day (= the entire day)
I am tired because I've been studying all day.
He spent all day at the gym.
You've been working all day.
I don't know why he winks away all day.
The police asked me questions all day.
Sedangkan kata 'every day' memikiki arti atau makna 'setiap hari (senin sampai minggu).
Kesimpulannya, All day artinya sepanjang hari, atau sebagian besar hari, sedangkan every day adalah setiap hari; pada semua hari selama periode waktu tertentu (minggu, bulan, tahun). Bisa juga berarti teratur.
Penggunaan kata “every day”
Sedangkan kata 'every day' memikiki arti atau makna 'setiap hari (senin sampai minggu).
I studied every day. (= all of the days… Monday, Tuesday, Wednesday etc.)
I am super healthy because I go running every day.
He goes to the gym every day.
Every day, I try to walk 10,000 steps.
I feel drowsy after lunch every day.
The library is open every day.
Kesimpulannya, All day artinya sepanjang hari, atau sebagian besar hari, sedangkan every day adalah setiap hari; pada semua hari selama periode waktu tertentu (minggu, bulan, tahun). Bisa juga berarti teratur.